Lovebird jantan yang selama ini dirawat single fighter alias tanpa pasangan / untulan bisa saja menjadi jawara lomba jika pemiliknya menerapkan settingan yang tepat. Yang harus diperhatikan adalah pengaturan rawatan, terutama agar birahinya tetap stabil meski sedang dilombakan. Berikut tips dan settingan lovebird jantan single fighter birahi stabil di lomba.
Showing posts with label tips burung lovebird. Show all posts
Showing posts with label tips burung lovebird. Show all posts
Sunday, December 19, 2021
tips lovebird
| December 19, 2021
Tips atasi lovebird over birahi dan ngedrop
Over birahi adalah kondisi ketika burung tidak lagi bisa melampiaskan birahi yang muncul dan disebabkan oleh berbagai faktor. Pada saat inilah, burung akan mudah ngedrop mental dan fisiknya sehingga harus segera ditangani dengan perlakuan yang tepat. Berikut tips mengatasi lovebird yang over birahi dan ngedrop.
tips lovebird biru
| December 19, 2021
Settingan lovebird biru agar siap lomba
Lovebird warna biru memiliki suara kicauan yang cenderung kasar dan panjang, itu sebabnya jenis burung ini banyak dirawat sebagai burung masteran maupun untuk diternak. Meski dianggap sulit diatur birahinya, namun jika dirawat dengan baik burung yang terkenal dengan paruh putihnya ini mampu bermain stabil di lapangan. Untuk itu, simak tips settingan lovebird biru agar siap lomba berikut ini.